Cara Menambahkan Read More di Blogger.com dengan Jump Breaks
Dibuat oleh
Unknown
pada hari
Kamis, 25 Maret 2010
pukul: 12.28
|
Edit Entri
Dalam aktifitas blogging, rasanya kurang sedap kalau belum tersedia fitur "read more", yaitu fitur yang membuat postingan kita terlihat cuma sepenggal pada halaman utama (homepage). Tentu rasanya tidak nyaman jika tiap postingan yang memiliki konten banyak dan panjang harus ditampilkan semua pada halaman utama. Berbagai cara untuk membuat "read more" tersebut pun marak dibuat oleh para blogger-blogger, mulai dari tehnik css, javascript, dan sebagainyaa hingga pada akhirnya Blogger.com pun meluncurkan fitur resmi untuk "read more" ini, namanya Jump Breaks.
Untuk menggunakan fasilitas Jump Breaks alias "read more" kita harus login menggunakan Blogger in Draft. Setelah login, mari kita coba pada post baru, klik New Post pada Dashboard Blogger in Draft. Menulislah sepertia biasa, dan untuk memenggal paragraft yang akan ditampilkan pada "read more" ini, klik pada icon kertas robek yang bertitlekan Insert Jump Break, seperti gambar dibawah:
Namun, jika Anda menulis menggunakan mode Edit HTML caranya ialah dengan menambahkan kode ini: <!-- more -->
Oke, dari segi penulisan kita sudah menggunakan Jump Breaks, Simpan / Publish Post Anda. Sekarang kita menuju pada Layout agar Jump Breaks ini dapat dikenali oleh template yang dipakai. Pilih Layout, kemudian klik Edit pada Blog Post. Atur kata "read more" sesuai dengan keinginan Anda pada Post page link text kemudian Save, seperti contoh pada gambar di bawah:
Dengan cara di atas sebenarnya sudah cukup, namun terdapat beberapa template yang belum bisa mengenali Jump Breaks ini, maka dari itu perlu kita tambahkan sedikit script didalamnya. Masih dalam menu Layout, klik Edit HTML. Setelah menu Edit HTML muncul jangan lupa klik tanda centang pada Expand Widget Templates
Cari kode berikut pada kode html, gunakan fasilitas find pada browser (CTRL + F) :
Semoga bermanfaat.
Untuk menggunakan fasilitas Jump Breaks alias "read more" kita harus login menggunakan Blogger in Draft. Setelah login, mari kita coba pada post baru, klik New Post pada Dashboard Blogger in Draft. Menulislah sepertia biasa, dan untuk memenggal paragraft yang akan ditampilkan pada "read more" ini, klik pada icon kertas robek yang bertitlekan Insert Jump Break, seperti gambar dibawah:
Namun, jika Anda menulis menggunakan mode Edit HTML caranya ialah dengan menambahkan kode ini: <!-- more -->
Oke, dari segi penulisan kita sudah menggunakan Jump Breaks, Simpan / Publish Post Anda. Sekarang kita menuju pada Layout agar Jump Breaks ini dapat dikenali oleh template yang dipakai. Pilih Layout, kemudian klik Edit pada Blog Post. Atur kata "read more" sesuai dengan keinginan Anda pada Post page link text kemudian Save, seperti contoh pada gambar di bawah:
Dengan cara di atas sebenarnya sudah cukup, namun terdapat beberapa template yang belum bisa mengenali Jump Breaks ini, maka dari itu perlu kita tambahkan sedikit script didalamnya. Masih dalam menu Layout, klik Edit HTML. Setelah menu Edit HTML muncul jangan lupa klik tanda centang pada Expand Widget Templates
Cari kode berikut pada kode html, gunakan fasilitas find pada browser (CTRL + F) :
<data:post.body/>Kalau sudah ketemu, tambahkan kode berikut ini tepat dibawahnya :
<b:if cond='data:post.hasJumpLink'> <div class='jump-link'> <a expr:href='data:post.url + "#more"'><data:post.jumpText/></a> </div> </b:if >Setelah kode di atas ditambahkan, simpan template Anda dan lihat hasilnya.
Semoga bermanfaat.
Kategori :
Read More Blogger,
Tutorial Blogger
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Followers
Kategori
Blog Archive
Blog Teman
Copyright 2010 Rai Menulis Blog. All Rights Reserved.
Proudly powered by Blogger.com - Original Template Design by: I Made Rai Adi Sanjaya
3 comments:
Boss...ada gak tutorialnya yg lain?
misalnya utk buat tampilan yg bagus kyk blog ini, ada kalender dan yg lain-lain.
klo bisa buat tutorial dlm bentuk videonya....
ditunggu ya....
hehehehe.......
oooow begitu toch....
thx infonya :D
wakwaw..kebetulan lagi nyarii buat blog nih saya nih...hohohoh....
View Comments